KATA
PENGANTAR
Puji syukur sedalam-dalamnya kepada Tuhan Yang Maha Esa,
berkat rahmat dan karunianya saya masih diberikan kesempatan dan kesehatan
sehingga saya dapat menyelesaikan proposal Bolu Kukus ini. Proposal ini dibuat
dengan tujuan agar para pembaca dapat memahami tentang kewirausahaan dan dapat
mempraktekkannya dalam kehidupan sehari-hari, serta memberikan manfaat kepada
pembaca.
Proposal ini terwujud tidak lepas dari
bantuan dan dukungan berbagai pihak, maka dari itu saya mengucapkan banyak
terima kasih kepada ibuk Sari Ananda selaku guru pembimbing dalam pembuatan
proposal, dan kepada teman-teman yang telah memberikan dukungan kepada saya
sehingga saya dapat menyelesaikan proposal ini.
Penulisan proposal ini telah
diusahakan semaksimal mungkin, namun tentunya proposal ini masih belum
sempurna, ibarat pepatah mengatakan “Tak Ada Gading Yang Tak Retak”. Untuk itu
saya mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari para pembaca.
Akhirnya saya mengucapkan terima kasih
dan mohon maaf yang sebesar-besarnya.
Posted by 01.23 and have
0
komentar
, Published at
Tidak ada komentar:
Posting Komentar